Rabu, 20 Maret 2013

NIKAH : Rusaknya Nikah Sebab Wathi Syubhat Anaknya

205. SOAL :

Apakah wathi syubhat pada anaknya istri (anak tiri) menyebabkan haramnya sang istri, mengingat istri tersebut adalah ibu dari anak yang di wathi syubhat ?

JAWAB :

Ya
Keterangan dari Kitab Al-Mahalli 'Alal Minhaj III / 244

وعبارته ؛ (وَلَوْ طَرَأَ مُؤَبَّدُ تَحْرِيمٍ عَلَى نِكَاحٍ قَطَعَهُ كَوَطْءِ زَوْجَةِ أَبِيهِ)، أَوْ ابْنِهِ (بِشُبْهَةٍ) أَوْ وَطْءِ الزَّوْجِ أُمَّهَا أَوْ بِنْتَهَا بِشُبْهَةٍ فَيَنْفَسِخُ نِكَاحُهَا ـ اهـ شرح المحلى على المنهاج الجزء الثالث ص ٢٤٤

® Hasil musyawarah Jam'iyyah Riyadlotut Tholabah ponpes Al-Falah Ploso Mojo Kediri
*Tuhfatur Rohabah 1 : 101

© posted by Salafiyyah Ma'had

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

85. HUJAN SAAT SHALAT JUM'AT DIJALAN

📚🅜🅐🅢🅐🅘🅛 🅢🅐🅝🅣🅡🅘📿 PERTANYAAN Kang santri yang shalat jum'atnya di jalan raya tiba-tiba turun hujan. Apa yang harus dilak...